Pemberian Insentif, Kinerja Karyawan dan Lama Kerja (Studi Empiris pada Karyawan Oppo di Kota Palopo)

Authors

  • Nur Ariani Aqidah Institut Agama Islam Negeri Palopo, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.24256/kharaj.v4i1.2919

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pemberian insentif pada kinerja karyawan. Selain itu, penelitian ini juga menguji pengaruh moderasi dari lama kerja. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu moderated regression analysis. Dimana metode ini adalah salah satu metode regresi linier berganda yang melihat interaksi antar dua variabel independent. Adapun sampel yang digunakan berjumlah 50 orang karyawan Oppo di Kota Palopo. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian insentif berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan. Sedangkan lama kerja tidak memoderasi pengaruh pemberian insentif pada kinerja karyawan.

References

Batjo, N., & Shaleh, M. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Palopo: Aksara Timur.

Daniel , Y. (2017). Pengaruh Pemberian Upah dan Insentif terhadap Produktivitas Kerja dengan Masa Kerja sebagai Variabel Moderating pada PT Puninar Yusen Logistics Indonesia di. Jurnal Online Internasional & Nasional 5, No.2.

Firmandari, N. (2014). Pengaruh Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan dengan Motivasi Kerja sebagai Variabel Moderasi (Studi pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Yogyakarta). Jurnal EKBISI IX, No. 1.

Handoko, T. H. (2014). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Hasibuan, M. S. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Mangkunegara, A. P. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Martcahyo, V. A., Hidayat, W., & Suryoko, S. (2015). Pengaruh Pelatihan Kerja Jaminan Sosial Dan Insentif Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi PT Fumira Semarang. Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis.

Mujahidin, Information Technology Utilization on the Performance of Sharia Bank Employees in Palopo City. IKOMOMIKA: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 6(2), 219-236.

https://doi.org/10.24042/febi.v6i2.10423

Ranupandojo, H., & Husnan, S. (2003). Manajemen Personalia. Yogyakarta: BPFE.

Robbins, S. P. (2006). Perilaku Organisasi. Jakarta: Erlangga.

Sari, Y., & Musadieq, M. A. (2018 (Juni)). Pengaruh Insentif terhadap Kinerja dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Moderasi (Studi pada Karyawan PT Pertamina Geothermal Energy Kantor Pusat Jakarta). Jurnal Administrasi Bisnis 59 No. 1.

Wardhana, I., & Sasono, A. D. (2015). Pengaruh Motivasi, Insentif, dan Pengembangan Karir terhadap Kinerja Karyawan PT. Telkomsel Grapari Pemuda Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen 1, No. 2.

Yusuf, M., & Asyhari, A. (2017). Pengaruh Pemberian Insentif terhadap Kinerja Karyawan pada Perusahaan Pabrik Roti Lala di Desa Bajo Indah Kecamatan Soropia Kabupaten Konawe. Jurnal Mega Aktiva 6, No. 1

Downloads

Published

2022-08-12

How to Cite

Aqidah, N. A. (2022). Pemberian Insentif, Kinerja Karyawan dan Lama Kerja (Studi Empiris pada Karyawan Oppo di Kota Palopo). Al-Kharaj: Journal of Islamic Economic and Business, 4(1), 49–54. https://doi.org/10.24256/kharaj.v4i1.2919

Issue

Section

Articles

Citation Check