PENGARUH FAKTOR PENETAPAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (STUDI KASUS PADA SWALAYAN INDOMARET RATULANGI PALOPO).

Authors

  • .... ....... IAIN PALOPO, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.24256/joins.v2i1.1498

Abstract

ABSTRACT

 This study discusses the Effect of Pricing Factors on Customer Satisfaction (Case Study in the Indomaret Ratulangi Supermarket). The purpose of this study is to determine whether the pricing factor can affect customer satisfaction shopping at Indomaret Ratulangi Palopo. The research problem refers to whether the pricing factor can affect customer satisfaction shopping at Indomaret Ratulangi Palopo. Customer satisfaction by Palopo City consumers is influenced by many factors, some of which are price, sales volume, company image, and price stability. The method used in this research is quantitative method. With a Palopo City customer population of 132 people. Samples were obtained by the number of respondents amounted to

99 people. In the sampling technique, a sampling technique that is used is random sampling or with certain considerations. Data were collected using a questionnaire filled out by respondents. Then the data obtained were analyzed using multiple regression analysis. The results found that there was an effect between pricing (X) of 25.9% on customer satisfaction (Y). This means that 25.9% is contributed by the variable price, sales volume, company image, and price stability, while the remaining 74.1% (100% -25.9%) is influenced by other factors not included in this study. This figure of 0.509 or 50.9% shows the correlation between price, sales volume, company image, and price stability on customer satisfaction in Indomaret. This means that there is a close relationship because the value is close to 1 and well above 0. The influence between price fixing on customer satisfaction shows that the more variables produced by pricing, the more likely Indomaret will get customer satisfaction from these variables. Vice versa, if the pricing variable is a little, then a little customer satisfaction is obtained by Indomaret.

 

ABSTRAK

Penelitian ini membahas tentang Pengaruh faktor Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi Kasus Pada Swalayan Indomaret Ratulangi Palopo). Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui apakah faktor penetapan harga dapat mempengaruhi kepuasan pelanggan berbelanja di Indomaret Ratulangi Palopo. Permasalahan penelitian merujuk pada Apakah faktor penetapan harga dapat mempengaruhi kepuasan pelanggan berbelanja di Indomaret Ratulangi Palopo. Kepuasan pelanggan yang dilakukan oleh  konsumen Kota Palopo dipengaruhi oleh banyak faktor, beberapa diantaranya adalah faktor harga, volume penjualan, citra perusahaan, dan stabilitas harga. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. .Dengan populasi pelanggan Kota Palopo yang berjumlah 132 orang. Sampel diperoleh dengan jumlah responden sebesar

99 orang. Dalam teknik pengambilan sampel, digunakan teknik sampling yaitu random sampling  atau dengan pertimbangan tertentu. Data  dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner yang diisi  oleh para responden. Kemudian data  yang  diperoleh dianalisis dengan  menggunakan analisis regresi  berganda.  Hasil  penelitian menemukan bahwa terdapat pengaruh antara penetapan harga (X) sebesar 25,9% terhadap kepuasan pelanggan (Y). Artinya 25,9% disumbangkan oleh variabel harga, volume penjualan, citra perusahaan, dan stabilitas harga, sedangkan sisanya sebesar 74,1% (100%-25,9%) di pengaruhi oleh faktor lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini. Angka sebesar 0.509 atau 50,9% ini menunjukkan korelasi antara harga, volume penjualan, citra perusahaan, dan stabilitas harga terhadap kepuasan pelanggan di indomaret. Ini  berarti terjadi hubungan yang erat karena nilai mendekati 1 dan jauh diatas 0. Adanya pengaruh antara penetapan harga terhadap kepuasan pelanggan menunjukkan bahwa semakin banyak variabel yang dihasilkan oleh penetapan harga, maka semakin besar  kemungkinan indomaret  memperoleh  kepuasan  pelanggan  dari  variabel-variabel tersebut.  Begitupun sebaliknya, apabila variabel penetapan harga sedikit maka sedikit pula kepuasan pelanggan yang diperoleh oleh indomaret.

 

DAFTAR PUSTAKA

Aeni, Nur, Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap KePUASAN Konsumen Pada

Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) di Kecamatan Bara Kota Palopo

Bogdan, Robert dan Steven J. Taylor, Kualitatif Dasar-dasar Penelitian, (surabaya: Usaha

Nasional, 1993)

Departemen Agama RI, al-Quran dan  Terjemahannya. (Bandung: PT. Syaamil Cipta Media,

2005).

Fandy, Tjiptono, Strategi Pemasaran , (Yogyakarta, 2004)

Hadi, Sutrisno, Metodologi Penelitian Research, (Cet.II; Yogyakarta: UGM,1997)

http://members.bannerindonesia.com/ 13/Maret/2013(Diposkan oleh Afri Kartini di : Analisa Tingkat Kepuasan Konsumen Terhadap Pelayanan di Toko Waralaba Indomaret Cipinang Jakarta Timur), 7-10-2015, pukul 15.34.

Kotler ,Philip, According To Kotler, ( Jakarta: Gramedia,2006)

Kotler, Philip, Manajemen Pemasaran di Indonesia : Analisis, Perencanaan, Implementasi dan Pengendalian, ( Jakarta: Salemba Empat,2002)

J.Setiadi, Nugroho SE.,MM,Perilaku Konsumen, (Jakarta:Kencana,2003, edisi. 1) Mahfoud, Pengantar Pemasaran Modern, UPP AMP YKPN,Yogyakarta, 2005.

Margono, S, Metodologi Penelitian Pendidikan, Cet. I.1999, Cet. II, Rineka Cipta, 2003. Miratusolina, Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen di Mini Market Alfamidi Ratulangi Palopo, (Palopo : 2014)

 Moleong, L. J, Metodologi penelitian kualitatif (Bandung : Remaja Karya, 1989) Muhammad, as ad, Psikologi Industri, Liberti, Yogyakarta, 2001.

Riduan, Belajar Mudah Penelitian: untuk Guru, Karyawan, dan Peneliti Pemula, Bandung, Alfabeta, 2010.

Rosady, Ruslan, MetodePenelitian: Public Relations & Komunikasi, Ed. I. Cet. I, Jakarta, PT Raja Grafindo Persada, 2006.

 S, Nasution,  Metode Research, Jakarta, Bumi Aksara, 2003. Suguyono, Metode Penelitian Bisnis, (Bandung: Alfabeta, 2008)

Sukmadinata,  Nana  Syaodih  ,  Metode  Penelitian  Pendidikan,  (Bandung:  PT  RemajaRosdakarya, 2007)

 Surachman, Winarno, Desain Tehnik Research, (Bandung: Tarsito, 1997)

 Suryana, Kewirausahaan, Kiat dan Proses Menuju sukses, (Ed III. jil. 1; Jakarta: Salemba

Empat, 2006).

Tjiptono dkk,Strategi Pemasaran, (Ed, I; Yogyakarta: Andi Ofset, 2007) Winardi, Manajemen Pemasaran, Sinar Bandung, Bandung, 2002.

Witherington,   (Education   Psychology),   diterjemahkan   oleh   Buchori.   M,   Psikologi

Pendidikan, Aksara Baru, Jakarta, 2000.

Downloads

Published

01-06-2019

Issue

Section

Articles

Citation Check