Efektifitas Program Remedial Dalam Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas Empat MI al Ikhlas Asadiyah 303 Tanete Lampee Malangke Barat
DOI:
https://doi.org/10.24256/jale.v4i1.2510Keywords:
Program Remedial, Keterampilan Membaca, Paired Sample T-TestAbstract
Permasalahan yang dikemukaan dalam skripsi ini adalah: 1) bagaimana pelaksanaan program remedial untuk meningkatkan keterampilan membaca siswa kelas 4 MI Al-ikhlas Asadiyah 303 Tanete Lampee, 2) apakah program remedial terbukti efektif dalam meningkatkan keterampilan membaca siswa kelas empat MI Al-Ikhlas Asadiyah 303 Tanete Lampee, Malangke Barat. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian pre-eksperimental design. Kelompok eksperimen pada penelitian ini adalah kelas empat MI Al-Ikhlas Asadiyah 303 Tanete Lampee. instrument yang digunakan berupa Rubrik penilaian keterampilan membaca Arab. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) pelaksanaan program remedial untuk memperbaiki keterampilan membaca siswa pada pembelajaran bahasa arab dilaksanakan setelah berakhirnya jam sekolah. Alokasi waktunya sekitar 30 menit sejak pukul 12.40-13.10 WITA. Program ini dilaksanakan selama 8 kali pertemuan. 2) Program remedial terbukti efektif dalam meningkatkan keterampilan membaca siswa. Pembuktian ini dilakukan dengan Uji Paired Sample T-Test menggunakan aplikasi SPSS.
References
DAFTAR PUSTAKA
Agama RI, Departemen. Al-Hikmah Al-Quran dan Terjemahnya. Bandung: CV Penerbit Diponegoro, 2010.
Kemendikbud. (2013). Permendikbud Nomor 65 Tahun 2013 Tentang Standar Proses. Jakarta: Kemendikbud.
Ludin, Pedral. Efektifitas Remedial dan Pengayaan Dalam Meningkatkan Hasil Belajar PAI Peserta Didik Kelas X Adi Sma Pgri 1 Kotabumi Kabupaten Lampung Utara Tahun Pelajaran 2016/2017. Skripsi Institut Agama Islam NegeriIntan Lampung, 2017.
Pamessangi, Andi Arif. "Analisis Kesulitan Belajar Bahasa Arab Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Arab IAIN Palopo." AL IBRAH: Journal of Arabic Languange Education 2.1 (2019).
Pamessangi, Andi Arif. (LISANUNA): Jurnal Ilmu Bahasa Arab dan Pembelajarannya 9.2 (2020): 299-308.
Rahman Abror, Abd. Psikologi Pendidikan. Cet.IV; Yogyakarta: Tiara Wacana, 1993.
Slamet, Pembelajaran Remedial untuk Meningkatkan Ketuntasan Belajar Siswa, Jurnal An-Nuha Vol. 2 No. 1, 2015.
W. Young, Henry. Perceived Lack of Teacher Empathy and Remedial Classroom Conflicts. Disertasi Nova Southearsten University, 2016.
Wawancara dengan ibu Isma (guru bahasa arab), tanggal 13 juni 2019, di Tanete Lampee Kec. Malangke Barat, pukul 11.00 WITA.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2022 AL IBRAH: Journal of Arabic Languange Education
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under CC BY-SA 4.0
In submitting the manuscript to the journal, the authors certify that:
- They are authorized by their co-authors to enter into these arrangements.
- The work described has not been formally published before, except in the form of an abstract or as part of a published lecture, review, thesis, or overlay journal.
- That it is not under consideration for publication elsewhere,
- That its publication has been approved by all the author(s) and by the responsible authorities – tacitly or explicitly – of the institutes where the work has been carried out.
- They secure the right to reproduce any material that has already been published or copyrighted elsewhere.
- They agree to the following license and copyright agreement.