MENGUNGKAP HARAPAN DAN TANTANGAN: PERSPEKTIF IBU DALAM MERAWAT ANAK DENGAN AUTISME
DOI:
https://doi.org/10.24256/tunascendekia.v7i1.5465Keywords:
Autisme, Harapan, Pengalaman IbuAbstract
Gangguan autisme pada anak menjadi kabar sedih bagi ibu. Ibu dengan kesedihan yang mendalam dan berlangsung dalam jangka waktu yang lama dapat menyebabkan stres namun ibu yang memiliki harapan dapat bangkit dari kesedihannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengalaman harapan ibu dalam mengasuh anak autisme. Responden pada penelitian ini adalah enam ibu yang mengasuh anak dengan gangguan autisme. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Data dikumpulkan dengan wawancara dan dianalisis menggunakan Interpretative Phenomenological Analysis. Hasil penelitian ini adalah keenam ibu mengasuh anak dengan melakukan berbagai cara untuk mengatasi gangguan anak seperti terapi, diet, konsul ke dokter, dan sekolah. Setiap ibu menghadapi kesulitan utama yang sama masalah pada komunikasi dan interaksi anak. Dalam proses mengasuh anak dengan gangguan autisme, ibu merasa up and down karena perkembangan anak yang kadang lambat, kadang terlihat tidak memiliki kemajuan bahkan kadang mengalami kemunduran setelah anak sakit. Ibu yang belum menerima anak mengalami gangguan autisme akan mempertahankan anaknya dapat berkembang seperti anak reguler namun ketika ibu sudah menerima maka harapan utamanya adalah kemandirian anak. Perkembangan anak yang tidak menentu membuat ibu membangun harapan sesuai dengan kemampuan anak. Ibu memaknai harapan sebagai pemicu tetap belajar dan bersabar untuk mendapatkan keinginan. Implikasi penelitian ini yaitu sebagai tambahan wawasan dalam proses mengasuh untuk tetap menjaga harapan realistis terhadap perkembangan anak.
References
Afrizal. (2019). Metode penelitian kualitatif sebuah upaya mendukung penggunaan penelitian kualitatif dalam berbagai disiplin ilmu. Depok: Rajagrafindo Persada.
Alamdarloo, G. H., & Majidi, F. (2020). Feelings of hopelessness in mothers of children with neurodevelopmental disorders. Journal of Developmental Disabilities, –(-). Doi: 10.1080/20473869.2020.1736886.
Creswell, J. W. (2017). Research design: Pendekatan metode kualitatif, kuantitatif, dan campuran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Duerden, E. G., Oatley, H. K., Mak-Fan, K. M., McGrath, P. A., Taylor, M. J., Szatmari, P., & Roberts, S. W. (2012). Risk factors associated with self injurious behaviors in children and adolescents with autism spectrum disorders. Journal of Autism and Developmental Disorders, -(-). Doi: 10.1007/s10803- 012-1497-9.
Kahija, L. YF. (2017). Penelitian fenomenologi: Jalan memahami pengalaman hidup. Yogyakarta: PT. Kanisius.
Kholifah, S., & Suyadnya, I. W. (2018). Metodologi penelitian kualitatif: Berbagi pengalaman dari lapangan. Depok: Rajagrafindo Persada.
Nur, H. (2019). Proses perubahan harapan ibu dengan anak terlambat bicara. Jurnal Prosiding Seminar Nasional Lembaga Penelitian Universitas Negeri Makassar. ISBN: 978-602-5554-71-1.
Nur, H., Tairas, M. M. W., & Hendriani, W. (2018). The experience of hope for mothers with speech-language delay children. Journal of Educational, Health and Community Psychology, 7(2). ISSN: 2460-8467.
Pratiwi, P. I., & Suarya, L. M. K. S. (2018). Dinamika harapan ibu tunggal yang memiliki anak dengan gangguan autisme pada fase dewasa awal. Jurnal Psikologi Udayana, 5(2). ISSN: 2354-5607.
Raco, J. R., & Tanod, R. R. H. M. (2012). Metode fenomenologi aplikasi pada entrepreneurship. Jakarta: PT. Grasindo.
Susanti, A., & Indiyah, S. (2015). Pengalaman orang tua merawat anak autisme usia 15- 17 tahun di Klinik Talenta Center Bekasi. Doctoral dissertation. Stik Sint Carolus.
Winarno. (2013). Autisme dan peran pangan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 St. Aisyah Humairah Solihin, Haerani Nur, Kurniati Zainuddin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Please find the rights and licenses in Tunas Cedekia. By submitting the article/manuscript of the article, the author(s) agree with this policy. No specific document sign-off is required.
1. License
The non-commercial use of the article will be governed by the Creative Commons Attribution license as currently displayed on Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
2. Author(s)' Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
3. User Rights
Tunas Cedekia's spirit is to disseminate articles published are as free as possible. Under the Creative Commons license, Tunas Cedekia permits users to copy, distribute, display, and perform the work for non-commercial purposes only. Users will also need to attribute authors and Tunas Cedekia on distributing works in the journal and other media of publications.
4. Co-Authorship
If the article was jointly prepared by more than one author, any authors submitting the manuscript warrants that he/she has been authorized by all co-authors to be agreed on this copyright and license notice (agreement) on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this policy. Tunas Cedekia will not be held liable for anything that may arise due to the author(s) internal dispute. Tunas Cedekia will only communicate with the corresponding author.
5. Miscellaneous
Tunas Cedekia will publish the article (or have it published) in the journal if the article’s editorial process is successfully completed. Tunas Cedekia's editors may modify the article to a style of punctuation, spelling, capitalization, referencing and usage that deems appropriate. The author acknowledges that the article may be published so that it will be publicly accessible and such access will be free of charge for the readers as mentioned in point 3.
Â
Every accepted manuscript should be accompanied by "Copyright Transfer Agreement" prior to the article publication.
Tunas Cendekia: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC BY 4.0)