Pengembangan Media Pembelajaran Augmented Reality pada Pembelajaran IPS Materi Keberagaman Budaya di Sekolah Dasar

Authors

  • Dinie Anggraeni Dewi Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia
  • Tin Rustini Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia
  • Komariah Komariah Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia
  • Asep Anggi Buldani Universitas Tadulako, Indonesia
  • Diki Somantri Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia
  • Muhammad Irfan Adriansyah Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.24256/pijies.v8i3.8678

Keywords:

media pembelajaran, augmented reality, keberagaman budaya, pengembangan media

Abstract

Pembelajaran IPS di sekolah dasar seringkali dianggap membosankan karena sifat materinya yang abstrak, terutama pada topik keberagaman budaya, sehingga berdampak pada rendahnya keterlibatan siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan menguji kelayakan media pembelajaran berbasis Augmented Reality (AR) pada materi keberagaman budaya. Metode yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Hasil penelitian menunjukkan bahwa media AR dinyatakan "Sangat Layak" oleh ahli materi (90%) dan ahli media (91%). Uji coba pada pengguna menunjukkan respon siswa sebesar 96% dan respon guru sebesar 100%, serta nilai rata-rata evaluasi siswa mencapai skor sempurna 100. Implikasi penelitian ini menunjukkan bahwa media AR mampu memberikan pengalaman belajar imersif yang menjembatani konsep budaya yang abstrak menjadi konkret bagi siswa sekolah dasar.

References

Agam, T. N., & Sulistiowati, S. (2022). Pengembangan multimedia interaktif materi permainan alat musik sederhana pada mata pelajaran seni budaya untuk kelas VII di SMP Negeri 50 Surabaya. Jurnal Mahasiswa Teknologi Pendidikan, 12(1). https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jmtp/article/view/44219/37586

Akçayır, M., & Akçayır, G. (2017). Advantages and challenges associated with augmented reality for education: A systematic review of the literature. Educational Research Review, 20, 1–11. https://doi.org/10.1016/j.edurev.2016.11.002

AlMubarok, M., & Mustofa, B. (2025). Pendidikan karakter kunci menuju sumber daya manusia berdaya saing di Indonesia emas 2045. Journal of Excellence Humanities and Religiosity, 2(1), 65–77. https://doi.org/10.34304/joehr.v2i1.302

Amelia, H. S., Fisshobah, D. N. F., Dayendria, A. E., & Wahyuda, B. (2025). Strategi pembelajaran inovatif untuk meningkatkan kompetensi siswa. Jurnal Ilmiah Penelitian Mahasiswa, 3(1), 654–663. https://doi.org/10.61722/jipm.v3i1.697

Aprilia, R. N., Wahyuni, E. S., Sari, S., Fauziah, S., Sholeh, M., Fhadilla, Z., & Wasito, M. (2024). Integrasi aspek multikultural dalam pembelajaran ilmu pengetahuan sosial di sekolah dasar. NUSRA: Jurnal Penelitian Dan Ilmu Pendidikan, 5(2), 492–498. https://doi.org/10.55681/nusra.v5i2.2494

Armita, F., & Ain, S. Q. (2025). Pengembangan media pembelajaran video animasi untuk materi aku suka bergotong royong di kelas I sekolah dasar. Cetta: Jurnal Ilmu Pendidikan, 8(4), 35–42. https://doi.org/10.37329/cetta.v8i4.4416

Dewi, L. G. W. K., Warpala, I. W. S., & Adnyana, P. B. (2025). Pengembangan media video animasi interaktif berorientasi budaya lokal Bali "Tari Pendet" pada materi sistem gerak untuk siswa kelas XI. Bioed: Jurnal Pendidikan Biologi, 13(2), 188–199. https://doi.org/10.25157/jpb.v13i2.20927

Faiza, N. N., & Wardhani, I. S. (2024). Media pembelajaran abad 21: Membangun generasi digital yang adaptif. Jurnal Media Akademik (JMA), 2(12). https://doi.org/10.62281/v2i12.1211

Fatmawati, E., & Ningsih, T. (2024). Upaya membangun kesadaran global melalui pembelajaran IPS di era Revolusi Industri 5.0. Journal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, 16(2), 244–252. https://doi.org/10.37304/jpips.v16i2.17688

Handayani, C. S. (2024). Tantangan dan peluang pembelajaran IPS materi keragaman sosial dan budaya di Indonesia pada siswa kelas 4 sekolah dasar. Pena Edukasia, 2(3), 109–116. https://doi.org/10.58204/pe.v2i3.114

Hidayat, S. (2024). Penilaian hasil belajar yang hilang di lembaga pendidikan formal. Jurnal Pendidikan Islam, 3(1), 177–190. https://www.researchgate.net/publication/378134803

Iqbal, M., Najahan, M. N., Surya, B. I., & Wilda, N. K. (2025). Strategi edupreneurship bimbingan belajar konvensional dalam menghadapi disrupsi platform online. Jurnal Ilmiah Bisnis Digital, 2(1), 21–31. https://doi.org/10.69533/68d4nj11

Kamila, N., Annas, F., & Oktavia, S. (2024). Perancangan media pembelajaran berbasis multimedia untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di sekolah dasar. Journal of Educational Management and Strategy, 3(01), 43–49. https://doi.org/10.57255/jemast.v3i01.586

Karomah, F. N., Devita, D., & Ramli, Z. J. (2024). Peran dan manfaat media pembelajaran dalam upaya meningkatkan hasil belajar siswa sekolah dasar. Jurnal IKA PGSD (Ikatan Alumni PGSD) UNARS, 15(2), 211–222. https://doi.org/10.36841/pgsdunars.v15i2.5768

Khairani, K. (2024). Hubungan antara gaya belajar dengan hasil belajar siswa di era digital SMP Negeri 3 Binjai. Edukatif, 2(2), 339–345. https://ejournal.edutechjaya.com/index.php/edukatif/article/view/666

Kusnadi, A. (2024). Peningkatan kompetensi pedagogik guru berbasis informations and communication technologies: Increasing teacher pedagogical competence based on information and communication technologies. Thawalib: Jurnal Kependidikan Islam, 5(1), 209–226. https://doi.org/10.54150/thawalib.v5i1.369

Kusuma, M. T. A., & Muharom, F. (2025). Transformasi peran pendidik dan tren pembelajaran digital di era teknologi. Indonesian Journal of Community Engagement, 1(2), 84–97. https://doi.org/10.70895/ijce.v1i2.29

Magdalena, I., Shodikoh, A. F., Pebrianti, A. R., Jannah, A. W., & Susilawati, I. (2021). Pentingnya media pembelajaran untuk meningkatkan minat belajar siswa SDN Meruya Selatan 06 Pagi. Edisi, 3(2), 312–325. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/edisi/article/view/1373

Mayer, R. E. (Ed.). (2014). The Cambridge handbook of multimedia learning (2nd ed.). Cambridge University Press. https://doi.org/10.1017/CBO9781139547369

Mdodana-Zide, L. (2024). Using ADDIE model for scaffolded learning and teaching intervention. Interdisciplinary Journal of Education Research, 6, 1–15. https://doi.org/10.38140/ijer-2024.vol6.28

Munadi, A., Badarudin, B., & Subhani, A. (2024). Strategi pembelajaran IPS dalam menanamkan sikap sosial dan tanggung jawab sosial siswa di sekolah menengah pertama. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 9(2), 1509–1533.

Navisa, N. A. P., Annas, A. N., & Kobandaha, F. (2025). Inovasi pembelajaran di era kontemporer: Tinjauan literatur tentang tren dan tantangan. Educazione: Jurnal Multidisiplin, 2(1), 146–157. https://doi.org/10.37985/educazione.v2i1.42

Novanca, L. D., Ni'matullah, O. F., Putra, D. F., & Kusufa, R. A. B. (2025). Pengaruh persepsi siswa tentang pelajaran IPS dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa. Jurnal Penelitian Dan Pendidikan IPS, 19(1), 28–38. https://doi.org/10.21067/jppi.v19i1.11602

Pamungkas, A. S., & Styono, G. (2025). Analisis preferensi gaya belajar siswa dalam konteks media pembelajaran cerita fabel di SDN Beji Banjarnegara. *J-INSTECH, 6*(1), 18–29. https://doi.org/10.20527/j-instech.v6i1.15129

Pardomuan, G. N., & Sulistyowati, A. (2022). Pengembangan media pembelajaran augmented reality (AR) untuk pengenalan musik modern jurusan Musik Gereja STAKPN Sentani. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 9464–9475. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.3911

Pratistiningsih, D., Muhlisin, A., Harsono, H., & Sutama, S. (2024). Inovasi pendidikan digital dalam meningkatkan outcome pembelajaran pada era industri 4.0. Kabillah: Journal of Social Community, 9(2), 144–155. https://ejournal.iainata.ac.id/index.php/kabilah/article/view/451/385

Rahman, B. (2024). Inovasi pembelajaran IPS melalui metode pembelajaran permainan tradisional. Cognitive: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(1), 27–36. https://doi.org/10.61743/cg.v2i1.60

Rejeki, R., Adnan, M. F., & Siregar, P. S. (2020). Pemanfaatan media pembelajaran pada pembelajaran tematik terpadu di sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 4(2), 337–343. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i2.351

Ridha, A. R., Rahmatullah, N. A., Firdaus, A. N. N., & Wicaksono, Y. (2025). Hasil belajar sebagai objek penilaian. INOVASI: Jurnal Ilmiah Pengembangan Pendidikan, 3(3), 1–8. https://backup-ejournal.lpipb.com/index.php/inovasi/article/view/524

Rosyada, A., Sabina, R., & Lestari, A. (2024). Peran pendidikan pada pembelajaran IPS dalam membentuk nilai-nilai sosial siswa sekolah dasar. Jurnal Ilmiah Penelitian Mahasiswa, 2(3), 96–110. https://doi.org/10.61722/jipm.v2i3.64

Safitri, D., Oktovia, D., Sari, P. A., Amalia, R., & Salsabila, S. (2024). Prinsip dan tujuan pembelajaran IPS membangun warga negara berpengetahuan luas dan berpikir kritis. Cognoscere: Jurnal Komunikasi Dan Media Pendidikan, 2(1), 53–59. https://doi.org/10.61292/cognoscere.90

Shabrina, A., Putri, R., & Khairi, A. (2025). Pentingnya pemilihan media pembelajaran yang tepat untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Zaheen: Jurnal Pendidikan, Agama Dan Budaya, 1(2), 120–131. https://jurnalinspirasimodern.com/index.php/Zaheen/article/view/108

Siregar, T., & Rhamayanti, Y. (2025). Implementasi pengembangan model ADDIE pada dunia pendidikan. Jurnal Hasil Penelitian Dan Pengembangan (JHPP), 3(2), 85–100. https://doi.org/10.61116/jhpp.v3i2.561

Suarnsih, N. M., Santika, I. G. N., Roni, A. R. B., & Kristiana, R. J. (2024). Pendidikan karakter di Indonesia dalam berbagai perspektif (definisi, tujuan, landasan dan prakteknya). JOCER: Journal of Civic Education Research, 2(2), 61–73. https://doi.org/10.60153/jocer.v2i2.100

Suksma, C. W., Margunayasa, I. G., & Werang, B. R. (2023). Pengembangan media pembelajaran digital augmented reality berbasis android pada materi sistem tata surya untuk siswa kelas VI sekolah dasar. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(3), 4261–4275. http://j-innovative.org/index.php/Innovative/article/view/2323

Sumatraputra, A. N., Tapanuli, F. M., & Maringgita, I. (2023). Pemanfaatan aplikasi interaktif berbasis augmented reality untuk meningkatkan motivasi belajar siswa sekolah menengah. Jurnal Literasi Digital, 3(3), 160–170. https://doi.org/10.54065/jld.3.3.2023.599

Tandiongan, R., Ewil Dae, S. S., & Sarni, S. (2025). Hubungan antara gaya belajar dan hasil belajar mahasiswa. JURNAL PENDIDIKAN DAN KEGURUAN, 3(5), 415–424. https://jutepe-joln.net/index.php/JURPERU/article/view/76

Uno, W. A. (2024a). Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis augmented reality untuk meningkatkan pemahaman konsep IPA. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(1), 28–33. https://journal.almeeraeducation.id/jpdp/article/view/428

Uno, W. A. (2024b). Pengembangan media pembelajaran interaktif berbasis augmented reality untuk meningkatkan pemahaman konsep IPA di SDN 10 Tilamuta. JURNAL PETISI (Pendidikan Teknologi Informasi), 5(2), 100–106. https://e-journal.unimudasorong.ac.id/index.php/jurnalpetisi/article/view/767

Verdiatmoko, A. C., & Pinandita, T. (2025). Pengembangan media pembelajaran berbasis augmented reality pada materi pengenalan bangun ruang di SD Negeri 1 Purbalingga Wetan. Jurnal Informatika Teknologi Dan Sains (Jinteks), 7(1), 91–100. https://doi.org/10.51401/jinteks.v7i1.5382

Wahyuni, S., & Haryanti, N. (2024). Optimalisasi kompetensi guru dalam pengembangan pembelajaran berdiferensiasi berbasis media digital. Wahana Dedikasi: Jurnal PkM Ilmu Kependidikan, 7(1), 142–154. https://doi.org/10.31851/dedikasi.v7i1.15974

Wati, S., & Nurhasannah, N. (2024). Penguatan kompetensi guru dalam menghadapi era digital. Jurnal Review Pendidikan Dasar: Jurnal Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 10(2), 149–155. https://doi.org/10.26740/jrpd.v10n2.p149-155

Downloads

Published

2025-12-30

How to Cite

Dewi, D. A., Rustini, T., Komariah, K., Buldani, A. A., Somantri, D., & Adriansyah, M. I. (2025). Pengembangan Media Pembelajaran Augmented Reality pada Pembelajaran IPS Materi Keberagaman Budaya di Sekolah Dasar. Pedagogik Journal of Islamic Elementary School, 8(3), 1252–1265. https://doi.org/10.24256/pijies.v8i3.8678

Citation Check